Timnas Indonesia Kalah Telak, Erick Thohir Tetap Optimis Peluang Lolos
Peluang Timnas Indonesia Masih Terbuka Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menegaskan bahwa peluang Timnas Indonesia menuju Piala Dunia 2026 masih ada. Meski tim Garuda kalah 1-5 dari Australia, harapan belum sepenuhnya sirna. Kekalahan ini menempatkan